Classes and Objects: A Deeper Look (Latihan Time Classes)
Pada post ini akan ditunjukkan cara membuat class, mengontrol akses ke anggota kelas, dan cara membuat contructors.
Time Class Study
Contoh ini terdapat dua classes (Time1 dan Time1Test). Class Time1 merepresentasikan waktu. Class Time1Test adalah application class yang dimana main method membuat object class Time1.
Fig. 8.1 | Time1 class declaration maintains the time in 24-hour format.
Fig. 8.2 | Time1 object used in an application.
Berikut hasil outputnya:
Controlling Access Member
Pada contoh ini, dijelaskan bahwa anggota kelas private tidak bisa diakses. Program ini tidak bisa dicompile dan menunjukkan error messages bahwa anggota kelas private tidak bisa diakses. Program ini mengamsumsikan bahwa class Time1 dari Fig. 8.1 digunakan.
Fig. 8.3 | Private members of class Time1 are not accessible.
Referring to the Current Object's Members with the this Reference
Pada contoh ini akan menunjukkan bahwa setiap object bisa mengakses referensi ke dirinya sendiri dengan keyword this.
Fig. 8.4 | this used implicitly and explicitly to refer to members of an object.
Berikut hasil outputnya:
Time Class Case Study: Overloaded Constructors
Pada contoh ini akan ditunjukkan class dengan overloaded constructors yang membuat object di class tersebut bisa dinisialisasi dengan cara yang berbeda. Untuk melakukan overload constructors, diperlukan beberapa deklarasi constructor dengan signatures yang berbeda.
Fig. 8.5 | Time2 class with overloaded constructors.
Class Time2Test akan memanggil class Time2 yang overloaded
Fig. 8.6 | Overloaded constructors used to initialize Time2 objects.
Berikut hasil outputnya:
Sekian dari post ini tentang class, object, dan constructor, semoga bermanfaat untuk kalian semua.
Komentar
Posting Komentar